Senin, 07 Mei 2012

Kenapa Tertawa itu Sehat?

Kenapa Tertawa itu Sehat?Tahukah anda jika tertawa itu ternyata menyehatkan? Sebenarnya, mungkin anda sering mendengar ini sejak pertama kali anda lahir. Tetapi, apakah anda tahu kenapa dan apa alasan di balik itu semua. Nah, tidak tahu kan? Ini dia alasannya :Relaksasi Dengan tertawa (Laughing/laugh) maka tubuh anda relaksasi, otomatis pikiran juga lebih tenang. Meningkatkan daya imun Penelitian di luar negeri mengatakan tertawa meningkatkan hormon tertentu, yang secara tidak langsung dapat meningkatkan sistem imun tubuh anda. Sehingga,...

Rabu, 02 Mei 2012

Khasiat Luar Biasa Susu Kambing

Minum susu itu baik, terlebih minum susu kambing, Anda akan memperoleh manfaat LUAR BIASA. Di Australia, susu kambing dikatakan sebagai the only alternative, yaitu digunakan sebagai pengganti ASI jika ASI tidak bisa diberikan. Karena kandungan susu kambing mendekati ASI.Hasil penelitian United Departement of Agriculture, susu kambing juga sangat baik untuk penjagaan kesehatan maupun penyembuhan penyakit. Keistimewaan yang dimilikinya sebagai berikut : Mudah dicerna oleh usus anak bayi sampai orang tua. Beberapa alasannya: - Mengandung protein alergi...